Najibblog2010, Sebenarnya ada beberapa cara untuk mendapatkan Page Rank Google. Saya sendiri juga bingung kenapa Page Rank blog saya gak naik-naik? Terus saya cari info dari mas-mas Master blog, terus saya dapat tips dari mereka. Berikut adalah tips-tips dari mereka:
1. Buat sebuah website / blog dengan media WordPress dan atau blogspot.
2. Submit ke web directory, keuntungan dari submit ke web directory adalah kita dapat memperoleh backlink dari website yang ber-pagerank tinggi, untuk mencari web directory kita dapat mencari nya di google dengan kata kunci “submit directory”.
3. Submit blog artikel blog kita ke social bookmarking, cara ini juga sangat ampuh, karena social bookmarking memiliki PR yang tinggi, dan apabila artikel kita di social bokmarking tersebut ter-index google, itu berarti menjadi sebuah traffic juga bagi blog kita.
4. Buat judul content yang menarik
5. Buatlah Judul Posting/ Artikel Blog Memiliki Sedikitnya Satu Keyword/ Kata Kunci.
Karena ini merupakan patokan awal search engine untuk mengetahui topic apa yang akan dibahas nanti dalam artikel itu.
6. Isi Artikel Blog yang Berhubungan Dengan Judul Posting.
7. Perbanyak content, berupa tulisan yang tidak copy paste (belum dimiliki blog lainnya).
8. Usahakan isi Posting Blog Memuat Minimal 3 Kata Kunci Yang Ada Dijudul Artikel
9. Pastikan Isi Artikel Mengandung 250 Kata Atau Lebih.
10. Keseimbangan Antara Outbound Vs Inbound Link.
11. Usahakan anda mendapatkan backlink dari situs yang ber PR lebih tinggi.
12. Inbound link dari web yang setema.
13. Update artikel secara kontinyu.
14. Umur blog…Gak juga sih tapi Google sangat suka dengan situs yang umurnya udah lama karena menunjukkan stabilitas. Tapi banyak blog yang baru bisa langsung naik ke PR 3 lho, jadi walaupun blog baru anda harus tetap optimis.
15. Jangan menerapkan SEO yang berlebihan.
16. Buat link pada blog2 yang telah mempunyai page rank yang lebih tinggi, bisa melalui memberi comment.
17. Setiap mau buka website / blog anda usahakan dilakukan pada search engine, misalkan Google
18. Rajin berdoalah kepada Allah. .supaya PageRank anda cepet naik..he.he..Karena Allah Maha Menghendaki..
Saya kira cuman segitu aja yang saya lakukan untuk meningkatkan page rank blog.
Sekian pengalaman dari saya… Jangan lupa isi komentar, komentar anda sanagt membantu kemajuan blog ini…. Semoga bermanfaat..Salam Blogger...
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar