Konsep Musik Perkokoh Branding Produk

Bookmark and Share




Jasa Marketing - Seiring dgn berjalannya waktu, penggunaan musik sebagai sarana branding telah berkembang menjadi sebuah strategi efektif. Sekarang, penggunaan musik sudah tidak seperti dulu lagi bahwa musik semata-mata digunakan sebagai jingle iklan atau hanya untuk meningkatkan awareness dari sebuah brand tertentu. Sebab, kini penggunaannya lebih bervariasi dan terintegrasi dgn strategi branding.

Musik dalam branding kini telah berkembang menjadi salah satu aset yg kuat untuk mengomunikasikan sebuah brand tanpa harus melihat brand tersebut secara visual. Hal itu dapat kita lihat contohnya dari tren yg sedang berlangsung selama kurun waktu dua tahun terakhir. Jasa marketing.

Beberapa contoh nyata adalah salah satu kampanye McDonald’s di Amerika Serikat yg meluncurkan “Big Mac Meal Tracks”. Di indonesia Band ataupun penyanyi solo yg diseleksi dan ditampilkan KFC secara tidak langsung dapat mempertegas positioning dan target market KFC, yaitu kalangan anak muda. Kemudian Astra Honda Motor dgn kampanye “One Heart” yg diperkuat band Nidji serta Agnes Monica. Keberhasilan sebuah strategi komunikasi tentunya tidak luput dari beberapa aspek yaitu:

Positioning
Suatu brand haruslah menempatkan dirinya secara tepat di pasar yg ingin diraihnya. Positioning yg tepat akan lebih memudahkan sebuah brand untuk menjangkau konsumennya. Sebagai contoh, rokok Sejati dgn advertising-nya yg secara jujur menargetkan konsumen kelas menengah ke bawah. Jasa marketing

Konsep Branding
Strategi komunikasi yg benar-benar berhasil membutuhkan sebuah konsep branding yg kuat. Konsep branding yg kuat akan lebih menimbulkan dampak hebat di mata konsumen. Hal itu dgn sendirinya akan menimbulkan diferensiasi yg membuat brand tersebut lebih stand out.

Sebagai contoh, Apple yg memanfaatkan kepopuleran dari produk iPod-nya menjadi gaya hidup modern dgn layanan iTunes store-nya yg terintegrasi di semua produk Apple. Selain itu, Apple juga merangkul musisi seperti U2 sebagai brand ambassador. Jasa marketing.

Sumber: okezone.com

Temukan Info Lain Seputar Jasa Marketing

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

Powered By Blogger